Popular Template

Tips dan Trik Remeh Namun Membantu saat Tes TOEFL

     1.  Pilihlah tes dipagi hari sekitar jam delapan pagi, dan usahakan jangan mengambil jam 12 siang.          Hal ini dikarenakan konsentrasi manusia sangat lemah di jam siang tersebut.

      2. Minumlah secukupnya agar menghindari keinginan buang air kecil pada saat tes berlangsung.

     3. Pilihlah tempat duduk yang tidak terlalu dekat dengan AC, sehingga konsentrasi kamu tetap            terjaga.

     4. Jika sound system berada didepan, pilihlah tempat duduk ditengah atau dibelakang agar terdengar lebih jelas.

   5. Jika menghadapi soal listening yang panjang, catat dimana, kapan, jumlah, siapa yang bisa      membantu mensiasati informasi dari soal tersebut.

     6.  Sehari sebelum tes usahakan siasati untuk menenangkan fikiran dengan cara tidur atau main game.

     7. Atur alarm agar bisa bangun pagi.

    8. Simulasikan diri kamu di tenpat tes, ini akan membantu menenangkan psikologi kamu pada saat   ujian.

   9. Ingat-ingat lah bahwa soal tidak boleh dicoret-coret, maka carilah tempat yang tidak merugikan orang lain untuk mencatat soal atau informasi tes tersebut.



Informasi dan Konsultasi Seputar Tes TOEFL GRATIS : 0899-3751-354 www.BukuTOEFL.com

Related Product :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Buku TOEFL Yang Bagus - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger